Inilah Daftar HP yang Tidak Bisa Menggunakan WhatsApp 2024 – Perkembangan teknologi yang terus bergerak maju membuat banyak Smartphone tampil dengan tipe baru, yang membuat HP usang dan terlupakan. Untuk beberapa smartphone berbasis sitem operasi (OS) Android dengan tipe yang sudah lama apalagi tipe Android dibawah 5.0, maka mulai bulan Maret 2024 Whatsapp menyampaikan pemberitahuan menghentikan dukungannya, karena WhatsApp hanya akan kompatibel untuk smartphone yang menggunakan sistem yang baru. Dan tampilnya smartphone baru terkadang membuat penguna bingung untuk menentukan pilihan.
Mendapatkan info terbaru akan sangat membantu bagi pengguna untuk memilih HP yang kompatibel dengan cara membaca artikel yang kami buat berikut ini.
Penyebab Aplikasi Whatsapp Tidak Bisa Digunakan di Smarthphone
Pembaharuan yang dilakukan oleh perangkat lunak setiap tahun pada smartphone, membuat Whatsapp memperhatikan perangkat telepon yang sudah lama dan penggunanya tidak banyak serta Whatshapp menghentikan dukungan ke beberapa smartphone, tujuannya untuk menjaga sistem keamanan dan fungsionalitas yang diperlukan ketika akan menjalankan Whatsapp.
Sebelum menghentikan dukungannya kepada smarthphone dimana WhatsApp tidak dapat kompatibel maka WhatsApp akan memberikan pemberitahuan terlebih dahulu.
Baca Juga: Cara Mematikan Laptop Asus dengan Keyboard
Daftar HP yang tidak Bisa Menggunakan WhatsApp 2024
Informasi dari Gizchina, aplikasi WhatsApp yang diberhentikan pada smartphone dengan versi Android versi 5.0 ke bawah itu akan memberi kerugian pada ponsel Xiaomi dan juga untuk smartphone yang menggunakan sistem OS Android Jelly Bean 4.1 ke bawah.
Dibawah ini daftar smartphone yang tidak bisa pakai Whatsapp 2024:
1. HP Samsung
- Samsung Galaxy Core
- Samsung Galaxy Trend Lite
- Samsung Galaxy Ace 2
- Samsung Galaxy s3 Mini
- Samsung Galaxy Trend II
- Samsung Galaxy X cover 2.
2. HP LG
- LG Optimus L3 II Dual
- LG Optimus L5 II
- LG Optimus F5
- LG Optimus L3 II
- LG Optimus L7II
- LG Optimus L5 Dual
- LG Optimus L7 Dual
- LG Optimus F3
- LG Optimus F3Q
- LG Optimus L2 II
- LG Optimus L4 II
- LG Optimus F6
- LG Enact LG Lucid 2
- LG Optimus F7
3. HP Huawei
- Huawei Ascend Mate
- Huawei Ascend G740
- Huawei Ascend D2
4. Tipe HP Android yang lain
- Sony Xperia M
- ZTE V956 – UMI X2
- ZTE Grand S Flex
- ZTE Grand Memo
5. iPhone
- iPhone 6S
- iPhone SE
- iPhone 6S Plus.
Baca Juga: Cara Cek Kecepatan Wifi di HP dan Laptop
Aplikasi Whatsapp sudah menyampaikan pemberitahuan pada tahun 2023 tidak akan memberi dukungan aplikasi Whatsapp kepada sejumlah smartphone, akan tetapi Whatshapp baru memulai dan menerapkan pada Maret 2024. Demikianlah artikel dari ION Network Blog semoga bermanfaat dan sampai jumpa lagi di artikel berikutnya!.